Nah bagi teman teman tidak usah bingung ketika mau ajukan Pinjaman Online Tidak Punya Rekening atas nama sendiri. Disini saya akan memberikan solusinya.
Aplikasi pinjol atau pinjaman online kebanyakan ketika mau ajukan harus mempunyai syarat utama yaitu e-ktp dan mempunyai rekening bank yang atas nama kita sendiri.
Meskipun kalian sudah mempunyai e-ktp akan tetapi tidak punya rekening nama sendiri ketika mau ajukan pastinya langsung autol atau tidak di acc, nah begitu pentingnya kita mempunya rekening sendiri.
Lantas bagaimana cara membuatnya ? biasanya kalau kita ingin membuat rekening baru harus ada saldo awal yah, biasanya 100 hingga 500 ribu rupiah.
Boro-boro ada uang sebesar itu, justru kita mau cari pinjaman karena memang tidak mempunyai uang karena ada kebutuhan buat sehari hari atau buat kepentingan lainnya.
Nah bagi teman teman tenang yah disini saya akan memberikan tips dan trick membuat rekening baru tanpa harus deposit terlebih dahulu. Bagaimana caranya silahkan simak dan pahami turorialnya berikut ini .
Ajukan Pinjaman Online Tanpa Punya Rekening Sendiri
Membuat Rekening Online Tanpa Perlu Datang Kekantor dan Deposit
1. Silahkan teman teman bisa langsung instal aplikasinya yang ada di playstore yah namanya aplikasi jenius.
2. Nah mungkin ada dari beberapa kalian yang bertanya apa itu jenius, jadi jenius adalah aplikasi alat transaksi elektronik dan mampu mengubah kartu debit menjadi kartu kredit seperti dengan ovo atau dana .
Cuman jenius ini berbeda dari aplikasi ovo, atau dana karena aplikasi jenius ada nomor rekeningnya yang di dukung oleh bank BTPN.
3. Selanjutnya jika kamu sudah instal aplikasinya lalu lakukan pendaftaran, atau langsung membuatnya akun untuk pembukaan rekening baru.
Nah bagaimana caranya bisa kalian baca disini : Cara Buat dan Daftar di Aplikasi Jenius pembukaan rekening.
4. Kemudian Jika kamu sudah selesai melakukan pendaftaran langkah berikutnya adalah kita lakukan aktivasi jenius dengan video call, agar aplikasi jenius aktif dan siap di gunakan. Tutorialnya bisa kalian pahamai disini,
Baca : Cara aktivasi jenius dengan Video call.
5. Langkah selanjutnya setelah kamu sudah selesai melakukan aktivasi video call , maka di tahap berikutnya adalah aktifkan kartu atm, tapi setelah kartu jenius kamu sudah terkirim dan sampai di rumah kamu.
untuk tutorialnya bisa kamu lihat disini
Baca : Cara Aktifkan Kartu Atm jenius dari bank BTPN.
Setelah kartu jenius kamu aktif maka kartu atm sudah siap untuk di gunakan, cukup mudah bukan tanpa perlu repot repot deposit terlebih dahulu dan tanpa harus datang ke kantor cabang nya.
Lantas amankah kita membuat rekening baru jenius lewat hp android, jawabannya sudah pasti aman, asal kamu jangan memberikan kode cvv dan nomor kartu pada orang lain, karena itu sifatnya sangat rahasia.
Nah mungkin itu saja cara mudah membuat rekening baru lewat handphone android, apabila kalian masih kurang paham bisa langsung lihat video tutorial youtube kami di chanel Risa All News, terimakasih semoga bisa bermanfaat.